Lagi Hujan, Siapkan Hidangan Timlo Khas Solo di Rumahmu

- 2 Maret 2023, 16:19 WIB
Timlo makanan khas Solo
Timlo makanan khas Solo /@kuliner_asiksolo/Instagram

JURNALACEH.COM – Megunjungi Kota Solo tidak lengkap rasanya jika tidak mencicipi kuliner khas legendaris yang masih dilestarikan hingga kini. Salah satu tempat kuliner yang patut dicoba untuk mengoyang lidah adalah Timlo Sastro yang sudah ada sejak 1952.

Kuliner yang satu ini kuahnya begitu nikmat dan segar. Timlo merupakan sajian kombinasi sop kaldu dengan isian wortel, sosis, ampela, kentang dan daging ayam. Cocok dihidangkan di rumah bersama keluarga.

Baca Juga: Resep Gampang, Pisang Bolen Nambah Daftar Stok Takjil di Rumah

Makanan berkuah ini sebenarnya bisa dibikin di rumah kamu. Caranya cukul simpel dan gampang. Berikut JurnalAceh.com mengutipnya dari buku berjudul Sajian Nostalgia Hits ala Dapoersikoko.

Bahan:

5 buah sosis Solo dipotong-potong

250 gr wortel dipotong-potong kecil

20 gr bunga sedap malam kering dicuci dan ditiriskan

Halaman:

Editor: Hairul Faisal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x