10 Jajanan Takjil Ramadhan yang Menggugah Selera, Nomor 4 Paling Sering di Jumpai Lho

- 24 Maret 2023, 18:10 WIB
Es Teler dan Es Campur/IG/@menu.istimewa
Es Teler dan Es Campur/IG/@menu.istimewa /

JURNALACEH.COM - Ramadhan selalu menjadi bulan yang ditunggu-tunggu oleh masyarakat, apalagi para pegiat UMKM yang mencari cuan dengan berjualan takjil, atau ibu rumah tangga yang setiap harinya mempersiapkan takjil yang lezat untuk disantap oleh keluarga.

Para pelaku Usaha takjil biasanya menawarkan dagangannya di pinggir jalan, ini menjadi salahsatu hal yang menarik dibulan ramadhan, para pedagang berjejer disepanjang jalan dari sesudah ashar hingga menjelang waktu berbuka.

Nah takjil sendiri berarti menyegerakan berbuka puasa yang berasal dari bahasa Arab, dalam islam berpuka puasa disunnahkan dengan yang manis-manis. Dalam ramadhan biasanya menu takjil favorit adalam minuman yang manis nan menyegarkan.

Baca Juga: 4 Kuliner Malang Paling Terkenal, Rasanya Nagih dan Berhasil Bikin Pengunjung Antri

Setelah beraktifitas seharian, minuman yng menyegarkan adalah salah satu yang dicari untuk menu berbuka puasa, biasanya penjual atau ibu-ibu rumah tangga menyajikan takjil-takjil yang mengunggah selera. Nah, yuk intip ide takjil dibulan ramadhan dibawah ini, bisa jadi hidangan buka puasa kamu loh


1. Sup Buah

Bahan:
- 100 gr krimer
- 1 liter air
- 75 gr gula pasir
- Rumput laut putih
- 1 buah mangga, potong-potong
- Anggur secukupnya
- Nata de coco
- Buah apel
- Cendol secukupnya
- Sagu mutiara
- Biji selasih secukupnya

Sup buah menjadi salah satu takjil yang banyak diminati orang untuk santapan berbuka puasa, dengan rasa yang segar bisa menjadi menu andalan.

Baca Juga: Bingung Jualan Apa? Cek 4 Ide Jualan Paling Laris di Bulan Ramadhan 2023, Peminatnya Banyak Lho

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x