3 Tempat Wisata di Malang Terbaru 2023, Keindahan Alamnya Sangat Memuaskan

- 30 September 2023, 09:28 WIB
Desa Wisata Pujon Kidul/Instagram/@khintalaw/
Desa Wisata Pujon Kidul/Instagram/@khintalaw/ /

JURNALACEH.COM- Malang memiliki banyak tempat wisata baru dan keindahan alamnya yang tidak kalah dengan daerah lainnya, serta iklimnya yang sejuk, berangin akan membuat liburan Anda semakin memuaskan.

Tak hanya itu, sebagian masyarakat juga menganggap Kota ini merupakan Kota pendidikan, dengan banyaknya universitas dan sekolah menengah atas yang tersebar di banyak lokasi. Malang juga merupakan Kota dengan sejarah yang panjang, didirikan sekitar abad ke-15 oleh kerajaan Majapahit.

Saat ini Malang juga merupakan Kota yang berkembang pesat, menjadi salah satu Kota industri dan komersial terpenting di Jawa Timur.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata di Belitung Terbaru 2023, Keindahan Alamnya Hingga Keluar Negeri

Bagi Anda yang sedang mencari rekomendasi wisata Malang terbaru, JurnalAceh.com punya banyak listingannya untuk Anda. Di bawah ini telah mengumpulkan tempat-tempat menarik yang bisa Anda kunjungi di Malang.

1. Desa Wisata Pujon Kidul

Saat ini banyak Desa di wilayah Malang yang dijadikan tempat wisata. Salah satu Desa wisata di Malang yang saat ini banyak dikunjungi wisatawan adalah Desa Wisata Pujon Kidul.

Desa wisata ini berjarak sekitar 30 kilometer dari pusat Kota Malang. Terletak di kawasan pegunungan, Desa Wisata Pujon Kidul memiliki udara yang sangat segar dan pemandangan alam yang megah.

Baca Juga: Yuk Kunjungi! 3 Rekomendasi Wisata Kuliner di Jogja Terbaru yang Hadirkan Masakan Khas Indonesia

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x