Yuk Cobain, 4 Kuliner Malam di Malang yang Enak, Cocok Temani Lapar Sebelum Tidur

- 17 Desember 2023, 18:17 WIB
Ayam Panggang Mbak Sriono \ig\@ayammbaksriono
Ayam Panggang Mbak Sriono \ig\@ayammbaksriono /

Lokasinya Jalan Tangkuban Perahu, Sebelah Gedung Kartini Malang. Untuk Jam operasionalnya buka pukul 08.00-23.59 WIB.

Baca Juga: Bikin Nagih! Ini 3 Rekomendasi Kuliner Khas Semarang yang Harus Kamu Coba

3. Sate Landak Pakis

Rekomendasi ketiga kuliner malam di Malang adalah Sate Landak Pakis. Sate Landak ini memiliki tekstur daging yang empuk dan rasanya juga gurih, dijamin bikin kamu ketagihan. Tempat ini selalu banjir pengunjung lho!

Selain sate landak ada juga menu yang nyeleneh lainnya seperti tongseng landak, sate bulus, sate biawak, hingga kura-kura punggung lunak. Di sini juga menyediakan pilihan sate ayam, sate kambing, gulai kambing, rawon, hingga soto babat. Banyak banget deh!

Lokasinya berada di Jl. Raya Bugis Gang 1, No 47, Boro Bugis, Saptorenggo, Kec. Pakis, Malang. Untuk jam operasionalnya buka pukul 08.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Wow! Kalahkan Jakarta, Bandung Masuk 10 Besar dari 100 Kota Dengan Kuliner Terbaik di Dunia

4. Pos Ketan Legenda 1967

Rekomendasi keempat kuliner malam di Malang adalah Pos Ketan Legenda 1967. Kedai pos Ketan ini sudah membuka cabang hingga Surabaya lho! Menyediakan rasanya yang beragam mulai dari original, cokelat, vanilla, keju, dan durian. Jadi jangan sampai kamu melewatkan untuk mencicipi ketan di kota Malang ini.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah