Ingin Anak Tumbuh Tinggi dan Sehat? Berikut Ini 7 Rekomendasi Makanan yang Wajib untuk Dikonsumsi si Kecil

- 25 April 2024, 14:51 WIB
Ilustrasi pertumbuhan anak.
Ilustrasi pertumbuhan anak. /Pexel/

Sama seperti telur, daging ayam juga merupakan makanan yang tinggi akan protein, bahkan yang tertinggi dari produk hewani lainnya.

Daging ayam membantu membangun jaringan dan otot anak, yang pada gilirannya membantunya tumbuh lebih tinggi.

6. Tahu dan Tempe

Bahan makanan yang terbuat dari kacang kedelai ini diketahui dapat membantu meningkatkan kesehatan dan tumbuh tinggi pada anak.

Sama seperti telur, agar tidak membosankan dan sukain oleh anak, orang tua dapat mengkreasikan bentuk sebelum digoreng dan atau dapat dibuat sup.

7. Buah-buahan

Buah-buahan dapat menjadi menu camilan sehat untuk bantu optimalkan tinggi badan anak. Misalnya seperti pisang, yang kaya akan potasium, mangan, dan kalsium.

Kemudian ada jenis buah-buahan lain seperti pepaya, kiwi, jeruk, semangka, mangga, apel, dan aprikot juga baik dikonsumsi anak karena kaya akan kalsium dan vitamin C.

Nah, itu dia makanan yang baik untuk dikonsumsi oleh anak untuk pertumbuhan dan postur tubuh yang tinggi. Semoga informasi ini bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah