Sejarah Pertama Diwajibkan Zakat Fitrah pada Bulan Ramadhan dan Niatnya

- 11 April 2023, 10:59 WIB
Ilustrasi Zakat Fitrah/Pixabay/Mohamad Faizal Bin Rahmi
Ilustrasi Zakat Fitrah/Pixabay/Mohamad Faizal Bin Rahmi /

3. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki

“Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (disebutkan nama lengkap), fardu karena Allah Ta‘ala.” 

4. Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan

“Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (disebutkan nama lengkap), fardu karena Allah Ta‘ala.” 
Baca Juga: Niat Zakat Fitrah Arab dan Latin untuk Sendiri dan Keluarga, Beserta Waktunya yang Wajib Kamu Ketahui 

5. Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga

“Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta‘ala.” 

6. Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan

“Saya niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (disebutkan nama lengkap), fardu karena Allah Ta‘ala.”

Saat seseorang menerima zakat fitran dianjurkan baginya untuk mendoakan bagi orang-orang yang telah memberinya zakat fitrah.mendoakan yang baik-baik bagi orang yanng telah memberikannya zakat fitrah. Doanya bisa dilafalkan dengan bahasa apa pun.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah