Ini dia, Tips Ampuh Ala Bubah Alfian agar Tampil Flawless dan Awet Sepanjang Hari Lebaran

- 27 Juni 2023, 10:10 WIB
Kulit yang sehat / Freepik /  Lifestylememory
Kulit yang sehat / Freepik / Lifestylememory /

2. Rajin Mencuci Wajah

Selanjutnya, penting untuk mencuci wajah sebelum dan setelah menggunakan make-up. Hal ini bertujuan agar kulit tidak berjerawat dan pori-pori wajah dapat menyusut.

3. Pilih Pembersih Wajah yang Sesuai dengan jenis kulitmu

Yang terakhir dan paling penting adalah pemilihan pembersih wajah dengan sesuai dengan kamu, hal ini untuk mencegah timbulnya masalah kesehatan pada kulit seperti iritasi.

Demikianlah ulasan mengenai make-up bagi kamu yang ingin tampil secara natural tetapi tetap cantik secara maksimal. Dengan mengikuti tips ini, kamu akan melihat hasil yang luar biasa dan modis. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah