PPPK Dosen Tahun 2022 Kapan Dibuka? Berikut Persyaratannya

- 20 November 2022, 09:52 WIB
bocoran soal Seleksi Guru PPPK 2022
bocoran soal Seleksi Guru PPPK 2022 /pexels.com/Christina Morillo/

3. Formasi PPPK guru di Pemerintah Pusat sebanyak 45.000

4. Formasi jabatan teknis lain sebanyak 25.554

5. Formasi Dosen dibawah Kemendikbud/Kemenag 20.000

6. Formasi Dokter/Tenaga Kesehatan dibawah Kemenkes sebanyak 3.000

Nah, dari rincian diatas diketahui bahwa formasi untuk dosen berjumlah 20.000 dibawah naungan Kemendikbud/Kemenag.

Baca Juga: Apakah Peserta yang Tidak Lulus PPPK 2022 Bisa Ikut CPNS Tahun Depan? Simak Penjelasan Berikut

Lalu, kapan pendafaran ini dibuka? dilansir dari berbagai sumber termasuk media sosial BKN bahwa sampai saat ini belum diumumkan untuk jadwal pelaksanaan.

Pendaftaran CPNS dan PPPK belum diketahui secara pasti. Bagi yang menunggu pengumuman silakan cek secara rutin website BKN dan juga akun media sosial. Juga di website dan akun media sosial universitas yang menjadi target para dosen.

Namun, meskipun jadwal pendaftaran belum pasti ada baiknya kamu mempersiapkan beberapa persyaratan umum untuk mengikuti PPPK, Adapun syaratnya sebagai berikut:

1. Merupakan Warga Negara Indonesia

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah