Ini Lho, 4 Wisata Jombang yang Bikin Kamu Pangling dengan Keindahan Alamnya

- 12 Februari 2023, 12:20 WIB
Air Terjun Wonosalam
Air Terjun Wonosalam /@wisatajombang/Kolase foto Instagram

JURNALACEH.COM- Kota Jombang terkenal dengan Kota Santri, dan ada juga yang mengatakan bahwa Jombang ini pusat Pondok Pesantren di tanah Jawa.

Terlepas dari itu, tidak sedikit destinasi wisata menarik di Jombang, wajib kamu kunjungi, lho!
Terlebih lagi Jombang menawarkan destinasi wisata anti mainstream yang bisa kamu nikmati.

Penasaran? Buruan simak tempat wisata apa saja yang akan dirangkum oleh Tim JurnalAceh.com, untuk kamu jadikan referensi saat berkunjung ke Jombang.

Baca Juga: Ini Lho Kota-kota yang Diprediksi Hujan Lebat oleh BMKG, Minggu 12 Februari 2023

1. Kedung Cinet

 


Kedung Cinet merupakan destinasi wisata anti mainstream, memberikan kesan alam yang masih natural dan terdapat spot foto yang instagramable.

Tempat wisata ini menjadi primadona bagi wisatawan yang menyukai alam bebas. Jangan lewatkan bermain air sepuasnya sambil menikmati kesegaran air yang jernih di Keding Cinet ini.

Lokasi: Desa Klitih, Kec. Plandaan, Kab. Jombang, Jawa Timur.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata di Jombang Terpopuler, Cocok untuk yang Suka Ketenangan dan Kesejukan

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah