Apkasindo Aceh Kritik Luhut: Makin Sering Berkata-kata Makin Rendah Harga Sawit Petani

- 9 Juli 2022, 16:46 WIB
Menkomarinves Luhut Binsar Panjaitan saat hadiri Rakornas AKPSI audit industri sawit nasional.
Menkomarinves Luhut Binsar Panjaitan saat hadiri Rakornas AKPSI audit industri sawit nasional. /Dok Humas/BPKP

Jika kerja Luhut tak kunjung membawa hasil, Fadhli yang juga politisi NasDem Aceh ini menyarankan presiden agar sebaiknya memerintahkan purnawirawan Jenderal TNI ini untuk kembali fokus pada pekerjaan pokoknya. Yakni kemaritiman dan investasi

Baca Juga: Shinzo Abe Meninggal Ditembak Pakai Senjata Buatan Sendiri, Pelaku Kecewa Dengan Kepemimpinannya

"Saya melihat LPB belum terlihat prestasinya di bidang kemaritiman, buat apa beliau mengurus urusan darat (sawit) lagi?" herannya.

Sebelumnya, Fadhli mengaku sempat kagum melihat sepak terjang Luhut. Hingga ia dipercaya presiden menangani banyak urusan.

"Dulu saya hampir yakin omongan orang-orang yang mengatakan LBP bisa menuntaskan berbagai urusan. Bahkan ada yang menyebut beliau Menteri segala urusan," ujar Fadhli.

Baca Juga: 2 Dari 3 Korban Tenggelam di Krueng Meureubo Ditemukan

"Setelah menyaksikan kinerja beliau yang berhubungan dengan profesi dan komoditi yang kami produksi ternyata semua urusan beres hanya mitos," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah